Dari foto yang diperoleh detikcom, tampak sepeda pixie penyok tak beraturan. Ban sepeda penyok, rangka sepeda bengkok. Tidak hanya itu, mobil Toyota Avanza bernopol B-1624-BYW juga rusak.