BANGKAPOS.COM -- Mengawali tahun baru 2025, Samsung dikabarkan akan segera merilis ponsel flagship seri Galaxy S generasi terbaru. Ponsel flagship dari Samsung tersebut yakni Galaxy S25 Series.